Rabu, 04 Desember 2013

TANGEN DELTA UNTUK TEST TRAFO



Pada kapasitor murni arus mendahului terhadap tegangan sebesar 900. Ketika resistor dikenalkan diantara arus mendahului dan kurang dari 900.
Sama halnya pada material elektri ketika ronga-ronga atau pemerosotan mulai, usia dari material akan mundur/ berkurang. Maka ditambahkan sebuah resistor dikarenakan peningkatan arus  bocor.
Tangent delta kita temukan berbeda pada sudut dan dicatat secara teratur kecepatan dari kemerosotan yang diambil.
Tangent delta juga diketahui sebagi “loss angle  atau faktor disipasi.
Tangent delta digunakan untuk testl level dari penurunan tingkat isolasi material dari mesin listrik dan power cable.
Tangent delta juga disebut factor disipasi test. Sebuah metoda diagnose dari tes peralatan listrik untuk menentukan integritas dari isolasi. Ini diselesaikan untuk mencoba memprediksi usia yang tersisa dari peralatan.
Isolasi kumparan dari sebuah mesin listrik atau kabel terbebas dari cacat/kerusakan. Akan bertindak sebagai sebuah kapasitor, yang hanya akan menyimpan energi dan ditak disipasi.
Pada sebuah kapasitor ideal tegangan dan arus berbeda 900 dan arus mengalir melalui isolasi adalan kapasitif murni  (IC).
Bagaimanapun rugi-rugi electric didalam isolasi disebabkan kerusakan atau factor lain akan menghasilkan reduksi dari resistansi di isolasi. Ini akan meningkatkan arus resistif (Ir).
Sudut fasa diantara arus dan tegangan sekaran kecil dari 900, dan jangkauan untuk ini kurang dair 900 yang diberikan dari degradasi isolasi.
Lalu factor disipasi dibutuhkan untuk diukur.
Jika sudut berbentuk delta, maka tangent dari delta dapat di jumlahkan dengan membagi Ir / Ic.
Ada banyak metoda testing dan standar industry seperti IEC menyediakan nilai yang dapat diterima dari tangent delta untuk tipe isolasi yang berbeda.
Jika isolasi bebas dari kerusakan dilakukan pendekatan sifat dari sebuah kapasitor. Ini sangat mirip untuk plat kapasitor parallel dengan konduktor dan netral.  Dua plat memisahkan dua material isolasi.
Pada kapasitor murni, tegangan dan arus bergeser 900 dan arus melewati isolasi adala capasitif. Jika terdapat kotoran pada isolasi contoh kelembaban, resistansi dari isolasi  menurun, hasilnya peningkatan arus resistif yang melewati isolasi. Ini tidak lagi kapasitif murni. Arus dan tegangan tidak akan bergeser 900. Taraf pergeseran yang tidak lagi 900 mengindikasikan dari level kontaminasi isolasi, karenanya kualitas dan kehandalannya. Factor disipasi ini diukur dan dianalisis.
Dibawah adalah representasi dari sebuah isolasi. Tangent dari sudut di ukur, ini akan mengindikasikan level dari resistansi pada isolasi. Dengan mengukur  Ir / IC. dapat ditentukan kualitas dari isolasi. Isolasi yang  sempurna sudutnya seharusnya mendekati nol. Peningkatan sudut mengindikasikan sebuah peningkatan arus resistif melewati isolasi, besarnya sudut buruknya isolasi.

Isolasi faktor daya adalah disudut 90 - . Jika isolasi sangat baik, tangent delta atau faktor disipasi sama dengan faktor daya. Pada dasarnya keduanya tangent delta dan faktor daya adalah sama.

Metoda pengukuran
Kabel atau komparan yang berisolasi  yang akan ditest pertama sekali dilepas atau di isoalasi . test teggangan dilakukan dari sumber frekuensi yang sangat kecil dan kontrol tangent delta diambil sebagai pengukuran. Tegangan ditingkatkan sampai rating tegangan kabel. Pembacaan digambarkan pada grapik terhadap tegangan dan trend studi. Isolasi yang baik akan menghasilkan garis lurus.
The test seharusnya kontinu hanya jika grapik garis lurus. Peningkatan trend seharusnya mengindikasikan lemahnya isolasi yang mungkin gagal jika tegangan test ditingkatkan melebihi rating tegangan kabel
Interpretasi dari test data
tidak ada formula standar atau  patokan untuk meyakinkan sukses dari tangent delta test. Baiknya sebuah isolasi yang diukur ditentukan dengan mengamati trend alami dari plot sebuah studi. Trend yang lurus mengindikasikan isolasi yang baik , ketika peningkatan trend akan mengindikasikan sebuah isolasi yang terkontaminasi dengan air dan kotoran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar